Powered by Blogger.

Cara Install Google Camera Mod di Redmi 5 Plus

Hai sobat, Bagi anda pengguna redmi 5 plus pasti sedang mencari-cari gimana caranya membuat hasil foto kita menjadi bokeh.


Nah, anda tepat sekali berada di blog ini, karena kali ini saya akan share cara install Google Camera Mod di Redmi 5 plus

Requirement

  1. Telah terinstal TWRP > jika belum klik >> DISINI <<
  2. Sudah diRoot > jika belum klik >> DISINI <<

Alat & Bahan

  1. Camera2api >> DISINI <<
  2. Anti Bootloop >> DISINI <<
  3. Google Camera >> DISINI <<

Tutorial

  1. Pertama masuk ke TWRP terlebih dahulu dengan cara menekan tombol power + volume atas
  2. Klik install dan cari file Camera2api lalu wipe cache
  3. Install Anti bootloop
  4. Reboot system dan install apk google camera
  5. Selesai
*Note : Awal-awal penggunaan google camera ini sering force close dan selanjutnya tidak.
Bagikan :
+
Previous
Next Post »
 
Template By Kunci Dunia
Back To Top